Prodi Pendidikan IPA (International Program on Science Education), Universitas Pendidikan Indonesia
|

Single Blog Title

This is a single blog caption
27
Sep

SPECIAL EVENT: SCIENCE FESTIVAL 2017

SPECIAL EVENT: SCIENCE FESTIVAL 2017
INTERNATIONAL PROGRAM ON SCIENCE EDUCATION
Checkpoints
Merupakan salah satu cabang kegiatan Science Festival yang diselenggarakan oleh Student Association of International Program on Science Education, FPMIPA, UPI. Kegiatan ini memberi kesempatan bagi peserta Science Festival untuk menambah pengetahuannya di bidang IPA melalui berbagai obyek yang dipamerkan oleh panitia dalam bentuk stands. Obyek yang dipamerkan merupakan hasil karya mahasiswa jurusan IPSE di bidang biologi, fisika, kimia, dan teknologi.
Science Games

Science Games merupakan sub-kegiatan dalam acara Science Festival. Kegiatan ini berupa permainan yang pelaksanaannya melibatkan unsur science atau ilmu pengetahuan. Science Games juga merupakan permainan yang mengharuskan para pemainnya untuk tidak hanya bermain tapi juga belajar. Jenis Science games yang akan dilaksanakan dalam Science Festival diantaranya: Giant Uno Stacko, dart, .

 

Science Project: Air Balloon (Balon Udara)
Science project merupakan kegiatan inti dalam acara Science Festival. Dalam kegiatan ini, siswa diberikan kesempatan untuk mempelajari dan mengaplikasikan prinsip maupun hukum yang ada dalam bidang sains kedalam bentuk barang yang dapat digunakan. Tema Science Project kali ini adalah membuat air balloon (balon udara).
Science Quiz
Science Quiz merupakan sub-kegiatan di acara Science Festival yang diselenggarakan oleh Student Association of International Program on Science Education, FPMIPA, UPI. Seperti halnya pada lomba cerdas cermat yang pada umumnya diselenggarakan, kegiatan ini menguji ketangkasan para peserta dalam mencari solusi dari permasalahan yang ditawarkan oleh para juri dalam bentuk soal essay bertemakan IPA.

 

Persyaratan Umum :

  • Peserta merupakan siswa/i tingkat SMP/sederajat se-Jawa Barat
  • Peserta mengisi formulir pendaftaran online di http://bit.ly/pendaftaransciencefestival2017
  • Melakukan pembayaran maksimal 7 hari setelah mengisi formulir pendaftaran  sebesar :
  • Science Project           : Rp125.000,00,-
  • Science Quiz               : Rp150.000,00,-

ke nomor rekening Bank BNI 0446583290 a.n. Siti Kalimaya

  • Melakukan konfirmasi pembayaran melalui

WA     : 089685214431
Line     : sitikalimaya
dengan format “Konfirmasi_Science Project/Science Quiz_SF.IPSE.2017_nama guru pembimbing_asal sekolah maksimal 24 jam setelah melakukan pembayaran

  • Mengumpulkan print out formulir pendaftaran online
  • Mengumpulkan foto berukuran 3×4 sebanyak 1 buah
  • Mengumpulkan bukti pembayaran/transfer biaya pendaftaran
  • Mengumpulkan fotocopy kartu pelajar/rapot halaman paling depan
  • Poin 3-6 dikumpulkan pada tanggal 12 Oktober 2017
  • Peraturan Science Project
  • Peserta merupakan siswa/i setingkat SMP se-Jawa Barat
  • Peserta merupakan sebuah grup yang beranggotakan 4 orang
  • Peserta membuat karya bertemakan Air balloon*
  • Karya merupakan bentuk 3D dan bersifat saintifik
  • Peserta mengirim materi presentasi dalam bentuk Power Point  sesuai ketentuan yang tertera pada booklet** ke e-mail [email protected] sebelum tanggal 9 Oktober 2017
  • Hasil karya yang ditampilkan merupakan buatan sendiri dan bukan hasil pabrik
  • Memiliki paling banyak satu orang guru pembimbing untuk satu grup

 

  • Peraturan Science Quiz
  • Peserta merupakan siswa/i setingkat SMP se-Jawa Barat
  • Peserta merupakan sebuah grup yang beranggotakan 3 orang
  • Anggota grup merupakan siswa kelas 7, 8, dan atau 9
  • Memiliki paling banyak satu orang guru pembimbing untuk satu grup

 

*Teknis lomba dan selengkapnya tersedia di booklet
** Booklet dapat diunduh di http://bit.ly/berkassciencefestival

 

Jumlah Hadiah

  • Juara I Science Project : Rp800.000,00
  • Juara II Science Project : Rp600.000,00
  • Juara III Science Project : Rp400.000,00
  • Juara I Science Quiz : Rp500.000,00
  • Juara II Science Quiz : Rp400.000,00
  • Juara III Science Quiz : Rp300.000,00

 

Tanggal-tanggal penting

  • Open Registration 12 Agustus 2017
  • Close Registration 5 Oktober 2017
  • Technical meeting 6 Oktober 2017

Leave a Reply